Cara Setup Blogspot ke Domain co.cc - Assalamu'alaikum! Apa kabar sob? Sebelumnya saya sudah membuat artikel tentang bagaimana cara mendaftar ke co.cc. Dan sekarang, saya ingin membuat artikel tentang bagaimana mengubah domain blogspot ke co.cc.
Di artikel sebelumnya, saya sudah menjelaskan sedikit tentang co.cc, dan sekarang saya akan membahas tentang lanjutan dari artikel sebelumnya. Lanjutan dari artikel sebelumnya adalah mengubah atau mengganti domain blogspot ke domain co.cc. Ingat lho sob, saya hanya membahas blogspot, tidak wordpress, tidak joomla. Karena saya hanya mengerti tentang blogspot saja. Tapi kalau sobat ingin membaca artikel ini silahkan saja.
Langkah 1
1. Silahkan kunjungi www.co.cc
2. Masukkan calon domain co.cc sobat pada kotak yang seperti di bawah ini
3. Klik Lanjutkan ke pendaftaran
4. Kemudian sobat akan diminta untuk login
5. Lalu akan ada pemberitahuan bahwa domain sobat sudah berhasil didaftarkan
Langkah 2
1. Masih di halaman sebelumnya. Silahkan klik Setup
2. Lalu klik setup lagi di bagian sebelan domain co.cc
3. Lalu akan muncul halaman seperti di bawah ini, klik Zone Record
4. - Isi Host dengan domain co.cc sobat
- Pilih TTL dengan 1D
- Pilih Type dengan CNAME
- Masukkan Value dengan ghs.google.com
5. Setup
Langkah 3
1. Login Blogspot > Dasbor > Setelan
2. Ke Penerbitan
3. Klik Domain Ubahsuaian
4. Pilih Beralih ke setelan lanjutan
5. Masukkan domain co.cc ke kotak form Domain Anda
6. Jangan lupa masukkan kode verifikasi kata
Simpan!
Cukup rumit juga ternyata ya? Tapi, memang begitulah cara setup blogspot ke co.cc. Saya pun sudah punya 1 domain, tapi tidak saya lanjutkan karena saya lebih memilih blogspot saya ini. Oh iya, 1 akun hanya bisa membuat 1 domain co.cc. Kalau ingin menambah domain co.cc lagi, sobat bisa jadi sponsor atau sobat bisa buat akun lagi. Cukup sekian dari saya. Wassalam!
Di artikel sebelumnya, saya sudah menjelaskan sedikit tentang co.cc, dan sekarang saya akan membahas tentang lanjutan dari artikel sebelumnya. Lanjutan dari artikel sebelumnya adalah mengubah atau mengganti domain blogspot ke domain co.cc. Ingat lho sob, saya hanya membahas blogspot, tidak wordpress, tidak joomla. Karena saya hanya mengerti tentang blogspot saja. Tapi kalau sobat ingin membaca artikel ini silahkan saja.
Langkah 1
1. Silahkan kunjungi www.co.cc
2. Masukkan calon domain co.cc sobat pada kotak yang seperti di bawah ini
3. Klik Lanjutkan ke pendaftaran
4. Kemudian sobat akan diminta untuk login
5. Lalu akan ada pemberitahuan bahwa domain sobat sudah berhasil didaftarkan
Langkah 2
1. Masih di halaman sebelumnya. Silahkan klik Setup
2. Lalu klik setup lagi di bagian sebelan domain co.cc
3. Lalu akan muncul halaman seperti di bawah ini, klik Zone Record
4. - Isi Host dengan domain co.cc sobat
- Pilih TTL dengan 1D
- Pilih Type dengan CNAME
- Masukkan Value dengan ghs.google.com
5. Setup
Langkah 3
1. Login Blogspot > Dasbor > Setelan
2. Ke Penerbitan
3. Klik Domain Ubahsuaian
4. Pilih Beralih ke setelan lanjutan
5. Masukkan domain co.cc ke kotak form Domain Anda
6. Jangan lupa masukkan kode verifikasi kata
Simpan!
Cukup rumit juga ternyata ya? Tapi, memang begitulah cara setup blogspot ke co.cc. Saya pun sudah punya 1 domain, tapi tidak saya lanjutkan karena saya lebih memilih blogspot saya ini. Oh iya, 1 akun hanya bisa membuat 1 domain co.cc. Kalau ingin menambah domain co.cc lagi, sobat bisa jadi sponsor atau sobat bisa buat akun lagi. Cukup sekian dari saya. Wassalam!
mantap mastah .. artikelnya hehehehehe
ReplyDelete