Skip to main content

Cara Membuat Widget Follower Melayang/Terbang

Assalamu'alaikum! Halo sobat, kali ini saya ingin posting yang baru saja saya praktekan pada blog saya ini. Trik kali ini adalah menambahkan widget follower. Tapi, widget follownya tidak sembarangan loh .. Soalnya kali ini widget followernya terbang alias melayang alias floating.

Fungsi dari widget ini adalah sebagai hiasan. itu hanya salah satu dari banyak manfaatnya. Dan juga itu hanya dilihat dari satu sudut pandang. Kalau dilihat dari sudut pandang yang lain, pasti masih ada banyak lagi manfaat/fungsi dari widget ini.

Saya menggunakan widget ini pun karena menurut saya lebih bagus dari pada widget follower yang biasa. Kemudian, selain itu, saya sedang mencari topik untuk artikel untuk diterbitkan di blog saya. Jadi, setelah praktek pada blog saya ini berhasil, saya tulis artikel ini ^^ . Yuk sob langsung ke TKP saja ...

Langkah I
1. Dasbor > Rancangan

2. Add Gadget > HTML/JavaScript

3. Copy kode berikut





<style type="text/css">
#fl{
position:fixed;
left:150px;
z-index:+1000;
}
* html #fl{position:relative;}
.flcontent{
float:left;
border:2px solid #676767;
background:url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjVaD1VYv9NtvfanzyoKrk630VEvDCa6pzYr-XVmCW74Cx80OQDrywRIGL5t2biZLbIhzPE6IawnQJF-0oRGX7R6Y7yiW9rcKzHBUEJOJl1QF62WYFllDJyRileOcjyymD2ic9XofdLbXY-/)#000000 repeat-x bottom center scroll;
-moz-border-radius-topleft:15px;
-moz-border-radius-topright:15px;
-moz-border-radius-bottomleft:15px;
-moz-border-radius-bottomright:15px;
padding:10px;
}
</style>
<script type="text/javascript">
function showHideFL(){
var fl = document.getElementById("fl");
var w = fl.offsetWidth;
fl.opened ? moveFL(0, -100-w) : moveFL(20-w, 0);
fl.opened = !fl.opened;
}
function moveFL(x0, xf){
var fl = document.getElementById("fl");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 25 ? 35 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
fl.style.bottom = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveFL("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="fl">
<div class="fltab" onclick="showHideFL()"> </div>
<div class="flcontent">


----------------Kode Widget Follow Disini-------------------


<div style="text-align: right;">
<a href="javascript:showHideFL()">
[Tutup]
</a></div>
<font size="2"><a href="http://www.berbagidisini.com/2010/10/memasang-widget-follow-showhide.html"target=_blank"><div style="color: #444444;">
<span >By enda fiVers</span></div></a></font>
</div>
</div>
<script type="text/javascript">
var fl = document.getElementById("fl");
fl.style.bottom = (-100-fl.offsetWidth).toString() + "px";
</script>
4. Jangan disimpan dulu, sobat langsung kunjungi link ini

5. Kemudian pilih yang mana blog sobat

6. Klik "Tambahkan gadget anggota"


7. Kemudian silahkan tentukan warna widget follower, jika sudah Buat kode

8. Copy kode tersebut dan paste di kalimat yang berwarna merah pada kode no.3

Langkah II
1. Dasbor > Rancangan > Edit HTML

2. Cari kode <body>

3. Letakkan kode dibawah ini tepat sebelum (di atas) kode <body>




<a href='javascript:showHideFL()' style='display:scroll;position: fixed; bottom:5px;left:5px;' title='Follow'><img src='http://i1193.photobucket.com/albums/aa345/bakulatz/Arsiv/flwr.png'/></a>


Simpan Template !

Mudahkan sob? Mudah dong kan cuma mengikuti instruksi. Kalau sobat suka mengedit-edit HTML, mungkin sobat juga akan bisa mengganti gambar FOLLOW dengan sesuka hati sobat. Coba aja sendiri ya, soalnya artikel saya cuma sampai di sini. Wassalam! ^^

Comments

Post a Comment

Berkomentar dengan menggunakan kalimat yang baik dan santun. Dimohon untuk tidak berkomentar SPAM, karena komentar akan dihapus!
Tips:" Berlangganan Via Email " terlebih dahulu agar komentar cepat dibalas!

Popular posts from this blog

Tips Agar Blog Sering Dikunjungi Pengunjung

Tips agar blog banyak dikunjungi - Assalamu'alaikum! Kali ini saya ingin membagikan tips yang bisa mengingkatkan pengunjung sobat dan semangat nge-blog sobat. Semoga setelah sobat selesai membaca artikel saya ini, sobat menjadi bergairah untuk terus berada di dunia blogging. Pertama, setelah kita membuat blog, pasti sering sekali kita menerbitkan postingan. Hal seperti itu sudah menjadi sebuah kebiasaan. Setelah beberapa waktu, semangat menerbitkan posting pun melempem . Tidak apa-apa kalu benar hal itu terjadi, sobat hanya perlu mengumpulkan semangat untuk kembali menulis posting. Karena apabila posting di blog kita banyak, kemungkinan salah satu artikel kita terbaca oleh pengunjung pun semakin besar. Saya sendiri sudah merasakannya. Lalu, entah benar atau tidak, untuk mendapatkan pengunjung yang banyak, kita harus sering update posting setiap hari, minimal 1 posting. Kedua, jangan sering-sering menerbitkan artikel hasil copas (copy paste). Karena mesin pencari tidak akan member

Cara Meningkatkan Links In pada Alexa

Sebelumnya, ini adalah hasil copy paste. Entah cara seperti ini palsu atau nyata, tapi tidak ada salahnya mencoba. Oke, check this out .. Salam Blogger , pada kesempatan kali ini dan pada posting ini juga saya akan sedikit memberi sedikit trik untuk megoptimalkan semua static yang tertera di alexa. Jika sebelumnya saya membahas tentang cara meningkatkan links in alexa alhamdulillah di posting kali ini berkenaan dengan gimana caranya untuk meningkatkan atau menambah Link in pada alexa. alexa adalah salah satu situs yang memberikan pelayanan untuk trafik blog. Alexa dapat menghitung semua kegiatan lalu lintas blog anda, jadi dengan begitu sobat dapat mengetahui apakah blog anda sudah bagus trafiknya atau tidak. Alexa tidak hanya menghitung lalu lintas blog saja, tetapi alexa juga menyediakan widget untuk blog baik itu blogspot maupun wordpress dan alexa juga menyediakan toolbar untuk browser yang dipakai di komputer sobat. Dan ternyata banyak para blogger yang memil

Cara Membuat Widget Kotak Komentar di Blog

Assalamu'alaikum! Kali ini saya ingin membagikan cara membuat kotak komentar pada blog . Widget ini berfungsi sebagai penghias di blog, dan juga bisa menjadi sarana cuap-cuap pengunjung yang datang. Widget ini saya ambil dari salah satu website, yaitu cbox.ws. Di sana, kita gratis mengambil kode kotak komentar, tapi sobat harus daftar dulu. Langsung saja sob ... 1. Kunjungi www.cbox.ws 2. Klik Get your own free Cbox now! 3. Kemudian isi formulir pendaftaran 4. Kemudian sobat silahkan login cbox.ws 5. Setelah login, sobat klik Publish! 6. Kemudian akan muncul kode widget kotak komentar, copy kode tersebut 7. Kemudian login blogspot > Rancangan 8. Klik Add Gadget/Tambah Gadget 9. Pilih HTML/JavaScript 10. Paste kode di kolom tersebut Simpan ! Sekian dulu dari saya sob tentang cara membuat widget komentar di blog , wassalam!